Thursday, March 28, 2013

Tujuan Teknik Kendaraan Ringan

Kompetensi Kejuruan Mekanik Otomotif

Kompetensi Dasar

1. Keselamatan dan Kesehatan Kerja

1.1 Mengikuti prosedur pada tempat kerja untuk mengidentifikasi bahaya dan penghindarannya
1.2 Pemeliharaan kebersihan perlengkapan dan area kerja
1.3 Penempatan dan pengidentifikasian jenis pemadam kebakaran, penggunaan dan prosedur pengoperasian ditempat kerja
1.4 Pelaksanaan prosedur darurat
1.5 Menjalankan dasar-dasar prosedur keamanan
1.6 Pelaksanaan prosedur penyelamatan pertama dan Cardio Pulmonary Resusciation (CPR)
1.7 Memilih dan menggunakan secara aman peralatan tempat kerja
1.8 Pemeliharaan/servis pada peralatan dan perlengkapan tempat kerja
1.9 Memelihara,memahami dan menyampaikan informasi tempat kerja
1.10 Mempertahankan prestasi tempat kerja

2. Penggunaan dan pemeliharaan alat ukur

2.1 Pengukuran dimensi dan variabel menggunakan perlengkapan yang sesuai
2.2 Pemeliharaan alat ukur

3. Pembacaan dan pemahaman gambar teknik

3.1 Membaca dan memahami gambar teknik

4. Melaksanakan prosedur pengelasan, pematrian, pemotongan dengan panas dan pemanasan

4.1 Pelaksanaan prosedur pengelasan
4.2 Pelaksanaan prosedur pematrian
4.3 Pelaksanaan prosedur pemotongan dengan panas
4.4 Pelaksanaan prosedur pemanasan

5. Perawatan dan perbaikan roda/ban

5.1 Membongkar,memasang dan mengganti ban dalam dan luar
5.2 Memeriksa ban dalam dan luar untuk menentukan perbaikan
5.3 Melaksanakan perbaikan ban dalam dan ban luar
5.4 Mengidentifikasi konstrusksi jenis roda
5.5 Melepas roda-roda
5.6 Pemeriksaan roda dan pemasangannya
5.7 Memasang roda

6. Perawatan dan perbaikan baterai dan sistem kelistrikan ringan

6.1 Menguji baterai
6.2 Melepas dan mengganti baterai
6.3 Memelihara/servis dan mengisi baterai
6.4 Membantu start
6.5 Menguji dan mengidentifikasi kesalahan sistem/komponen
6.6 Perbaikan ringan pada rangkaian kabel

7. Pemeliharaan sistem hidrolik dan kompresor udara

7.1 Pemasangan sistem hidrolik
7.2 Pengujian sistem hidrolik
7.3 Pemeliharan/servis dan pengujian sistem hidrolik
7.4 Pemeliharaan/service dan perbaikan kompresor udara dan komponen - komponennya

8. Perawatan Engine Dan Sistem Pendingin

8.1 Merperbaiki sistem pendingin dan komponen-komponennya
8.2 Overhaul komponen sistem pendingin
8.3 Memelihara sistem pendingin dan komponen-komponennya.
8.4 Memelihara/ servis engine dan komponen-komponennya

9. Pemeliharaan/servis komponen dan sistem bahan bakar bensin

9.1 Pelaksanaan pemeliharaan/servis komponen
9.2 Identifikasi dan penggunaan pelumas/cairan pemebersih yang benar
9.3 Memelihara/servis komponen sistem bahan bakar bensin
9.4 Mengangkat dan memindahkan meterial/komponen/part

10. Pemeliharaan/servis sistem injeksi bahan bakar diesel

10.1 Memelihara/servis sistem dan komponen injeksi bahan bakar diesel

11. Perbaikan, pemeliharaan kopling dan trasmisi manual

11.1 Memelihara/servis unit kopling dan komponen- komponen sistem pengoperasian
11.2 Melepas/mengganti unit kopling dan komponen-komponennya
11.3 Membongkar/memperbaiki komponen-komponen sistem pengoprasian kopling
11.4 Overhaul kopling dan komponen-komponennya
11.5 Memelihara servis transmisi manual dan komponennya

12. Perbaikan, pemeliharaan sistem rem dan komponen-komponennya

12.1 Memperbaiki melepas dan mengganti sistem rem atau komponen lain yang bersangkutan
12.2 Memelihara/servis sistem rem dan komponennya
12.3 Overhaul komponen sistem rem dan bagian-bagiannya
12.4 Merakit dan memasang sistem rem dan komponennya
12.5 Menguji sistem rem dan komponennya

13. Pemasangan, pengujian sistem penerangan dan asesorisnya

13.1 Memasang sistem penerangan dan wiring kelistrikan
13.2 Menguji sistem kelistrikan
13.3 Memasang perlengkapan kelistrikan tambahan

14. Pemeliharaan/servis transmisi otomatis

14.1 Pemeliharaan/servis transmisi otomatis dan komponen yang berhubungan.

15. Final drive dan poros pengerak roda

15.1 Memelihara/servis unit gardan/final drive dan komponen-komponennya
15.2 Memelihara/servis poros pengerak roda/drive shaft dan komponen-komponennya
15.3 Memperbaiki poros penggerak roda/drive shaft dan komponen-komponennya

16. Pemasangan, pengujian sistem pengaman kelistrikan dan perbaikan pengapian

16.1 Memasang sistem pengaman kelistrikan/ komponen
16.2 Menguji sistem pengaman kelistrikan/ komponen
16.3 Memperbaiki sistem pengapian dan komponennya.

17. Memelihara/servis sistem AC (Air Conditioner)

17.1 Memelihara/servis sistem AC

18. Perbaikan dan pemeriksaan sistem kemudi dan suspensi

18.1 Memeriksa dan menguji kondisi sistem/komponen kemudi
18.2 Memperbaiki membongkar dan mengganti sistem kemudi dan komponennya
18.3 Memeriksa sistem/komponen suspensi dan menentukan kondisinya
18.4 Memelihara/servis sistem suspensi dan atau komponen-komponennya

19. Balans roda/ban

19.1 Membalans roda/ban

0 comments:

Post a Comment

Pasang Iklan Usaha Anda Disini

Pasang Iklan Disini
Pasang Iklan Disini
Pasang Iklan Disini
Pasang Iklan Disini
Pasang Iklan Di Sini